- Home
- ABOUT HOTEL
ABOUT HOTEL
KOMBOKARNO HOTEL
Hotel yang mengambil nama salah satu tokoh perwayangan “kumbokarno” ini terletak dikawasan Malioboro, lebih tepatnya di Jl.Dagen 39 sangat dekat jika anda ingin berjalan-jalan ke Malioboro,Bakpia pathuk,Mall Malioboro dan sekitarnya kira-kira 5 menit berjalan kaki dari hotel.

Selain memiliki desain yang cukup menarik, bersih, menjadi rujukan para turis menginap. Kombokarno juga memiliki sebuah bistro salsa yang buka 24 jam disertai dengan fasilitas free Hot Spot, Music, Game Centre, serta TV kabel.
Harga kamar yang ditawarkan di hotel kumbukarno mulai dari Rp 125.000,0 dengan fasilitas yang cukup lengkap, karena selain bistro salsa, hotel ini juga melayani editing digital, multi efek 3 dimensi dan transfer VCD. Selain itu anda juga bisa bersantai sambil minum kopi di café yang terletak dilobby hotel.
Untuk jumlah kamar yang tersedia hingga saat ini ada 42 kamar dengan berbagai jenis dan harga sesuai dengan pilihan dan kebutuhan anda. Semua kamar dilengkapi dengan TV dan pilihan AC/fan.Disediakan juga meja kursi didepan kamar agar anda bisa bersantai sambil memandang kolam ikan yang berada di depan kamar.
xxxx2
Restaurant and karaoke, live music
All room have AC
Meeting room with AC and presentation devices LCD
Laundry is available
Taxi service, and Car Rent
Free pick up service from / to Adi Sucipto Airport / Station
Antique Gallery
Doctor available for 24 hours
Good expedition / sending service
Internet